Side stand switch pada sepeda motor HONDA
Kemajuan teknologi memang sangat pesat dan persaingan sangat ketat antar merk sepeda motor, dan ini adalah salah satu yang di unggulkan dari teknologi HONDA yaitu SIDE STAND SWITCH
Standar samping dengan pengaman
Switch yang berfungsi sebagai pengaman, memutuskan arus listrik pada tombol stater ketika standar samping di turunkan.
Mesin dapat di hidupkan dengan menggunakan electric stater pada saat standar samping dalam keadaan terlipat, fungsi ini mencegah kecelaan saat parkir dalam kondisi hidup.
Kelemahan fungsi side stand switch
• pengendara terkadang lupa memutar kunci kontak ke posisi OFF, karena saat parkir dalam kondisi di standar samping sepeda motor langsung mati. Jika terjadi seperti ini bisa mengakibatkan Aki ngedrop.
• yang kedua letak kabel switch stand ini di dalam trowongan lantai pijakan, sering terjadi kabel putus akibat ulah tikus yang masuk ke dalam sana, maka yang akan terjadi motor mogok tidak bisa hidup.
Munkin itu sekilas tentang side stand switch pada sepeda motor HONDA, semoga bermanfaat, terimakasih.
Standar samping dengan pengaman
Switch yang berfungsi sebagai pengaman, memutuskan arus listrik pada tombol stater ketika standar samping di turunkan.
Mesin dapat di hidupkan dengan menggunakan electric stater pada saat standar samping dalam keadaan terlipat, fungsi ini mencegah kecelaan saat parkir dalam kondisi hidup.
Kelemahan fungsi side stand switch
• pengendara terkadang lupa memutar kunci kontak ke posisi OFF, karena saat parkir dalam kondisi di standar samping sepeda motor langsung mati. Jika terjadi seperti ini bisa mengakibatkan Aki ngedrop.
• yang kedua letak kabel switch stand ini di dalam trowongan lantai pijakan, sering terjadi kabel putus akibat ulah tikus yang masuk ke dalam sana, maka yang akan terjadi motor mogok tidak bisa hidup.
Munkin itu sekilas tentang side stand switch pada sepeda motor HONDA, semoga bermanfaat, terimakasih.
Comments
Post a Comment
"Jika ada pertanyaan Mohon di perjelas secara detail"
Misal
- Trouble nya apa?
- Motornya apa?
- History sebelum trouble kena apa?
- Sudah di periksa apa saja?
Terimakasih.